Tidak Lagi Kuatir Walau Punya Hutang Bank Segunung!
Selain persaingan bisnis, salah satu yang membuat usaha bangkrut adalah ketika pemilik usaha terkena musibah penyakit kritis, seperti serangan jantung, stroke, kanker dan lain-lain yang membutuhkan biaya pengobatan yang sangat besar.
Anda setuju?
Data dari Study Fase II Asean Costs in Oncology menunjukan 85% keluarga kehabisan uang untuk biaya pengobatan kanker.
Faktor pola hidup tidak sehat, kebanyakan pikiran, kurang istirahat yang cukup bisa menjadi sebagian penyebab tingginya potensi penyakit kritis ini.
Jika pemilik usaha terkena penyakit kritis, selain bisa menggerogoti modal bisnis untuk biaya pengobatan, juga berpotensi menyebabkan bisnis tak terurus dengan baik. Ujung-ujungnya bisa kolaps. Dan saat itu terjadi, maka bisa dipastikan penghasilan jadi berhenti.
Lantas, bagaimana dengan angsuran pinjaman banknya?
Gagal bayar ada di depan mata, dan bisa menjadi ancaman serius karena efeknya adalah disitanya aset agunan oleh pihak bank.
Nasib keluarga menjadi taruhannya!
Bagaimana Solusinya?
Sebagai pengusaha, Anda perlu memiliki Program Jaminan Pelunasan Hutang sebagai bumper (pelindung) terhadap resiko-resiko diluar kendali Anda seperti penyakit kritis tersebut. Program seperti ini bisa Anda manfaatkan untuk melunasi hutang-hutang bisnis manakala resiko sakit kritis terjadi.
Dengan memiliki program semacam ini, membuat Anda menjadi lebih tenang dalam berbisnis karena apabila terjadi apa-apa, hutang-hutang bisnis Anda otomatis dilunasi oleh pihak lain. Agunan di bank aman.., dan keluarga pun tetap sejahtera.
Biaya pengobatan sakit berat saat ini sangatlah mahal. Dari data yang ada, sebagai contoh, biaya pengobatan stroke mencapai Rp.150-450 juta. Sedangkan untuk perawatan kanker bisa tembus Rp.100 juta per bulan.
Selain itu, penyakit-penyakit seperti tumor, gagal ginjal, serangan jantung, diabetes melitus, alzheimer, parkinson, lupus, dan lain-lain juga memerlukan biaya sangat besar untuk pengobatannya.
Siapapun pebisnis tidak menginginkan usaha yang dibangunnya gulung tikar. Tidak memiliki Program Perlindungan Pelunasan Hutang seperti ini tentunya memperbesar resiko gagalnya sebuah bisnis ketika modal bisnis terpaksa dipakai untuk biaya pengobatan.
Anda pasti tidak menginginkan hal itu terjadi.
Program PCB-88, apa manfaatnya?
PCB-88 atau PRUCritical Benefits 88 merupakan program asuransi dari Prudential yang secara khusus didesain untuk melindungi Anda dari resiko 60 macam kondisi/penyakit kritis tahap akhir seperti serangan jantung, stroke, kanker, dan lain-lain hingga Anda berusia 88 tahun.
Program ini termasuk salah satu yang best seller, banyak pengusaha yang memanfaatkannya sebagai credit shield atau perlindungan hutang. Periode penyetoran premi fleksible, Anda bebas memilih masa setor 5 tahun, atau 10, atau 15 tahun dengan nilai kontrak perlindungan yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan Anda.
Produk ini legal. Terdaftar dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Anda mendapatkan Kontrak Perjanjian Perlindungan berupa buku Polis yang mempunyai kekuatan hukum. Untuk klaimnya pun sangat mudah, hanya dengan menyampaikan formulir klaim dengan menyertakan dokumen pendukung yang diperlukan.
Berapa setoran preminya?
Ambil contoh untuk Anda yang berusia 40 tahun, untuk mendapatkan kontrak jaminan pelunasan hutang sebesar Rp.500.000.000 cukup menyetorkan premi Rp.2.800.000 per bulan selama 5 tahun saja.
Jika dihitung-hitung, total yang disetor sebesar Rp.2.800.000 x 12 x 5 = Rp.168.000.000. Bisa dikatakan, Anda membeli manfaat senilai Rp.500.000.000 dengan cash out sebesar Rp.168.000.000, hanya 1/3-nya saja. Itupun bisa dicicil selama 5 tahun.
Bagaimana jika selama ikut program ini, Anda sehat-sehat saja?
Premi yang Anda setorkan dikembalikan full 100% pada akhir tahun ke-20 kepesertaan. Atau, Anda bebas memilih untuk tetap menanamkan dana setoran premi tersebut sehingga mendapatkan ROI 297%* pada akhir masa kontrak.Tentu ini menguntungkan secara hitungan bisnis.
Banyak pengusaha yang berpendapat bahwa dengan pengembalian premi 100% full ini, bisa diartikan kontrak jaminan pelunasan hutang yang diberikan selama 20 tahun kepesertaan ini menjadi gratis. 🙂
Sangat menguntungkan, bukan?
Apakah ada manfaat lainnya?
Ya. Selain Anda mendapatkan jaminan pelunasan hutang apabila mengalami sakit kritis, juga mendapatkan jaminan dengan nilai yang sama apabila mengalami musibah meninggal dunia. Bahkan, jika meninggal dunia akibat kecelakaan, nilai jaminannya sebesar 3x lipat.
Mengacu pada contoh pengusaha usia 40 tahun diatas, maka nilai jaminannya yang diperoleh:
- Pasti cair Dana Tunai sebesar Rp.500.000.000, apabila terkena salah satu dari 60 macam penyakit kritis tahap akhir;
- Pasti cair Dana Tunai sebesar Rp.500.000.000 apabila meninggal dunia;
- Pasti cair Dana Tunai sebesar Rp.1.500.000.000 apabila meninggal dunia akibat kecelakaan;
- Juga, pasti cair Dana Tunai sebesar 10% x Rp.500.000.000 = Rp.50.000.000 apabila ada Tindakan Angioplasty.
Apakah pengajuan pasti disetujui?
Jaminan persetujuan 3 hari kerja untuk Anda yang tidak memiliki riwayat sakit berat sebelumnya. Pengajuan pun secara online, bebas ribet.
Kabar baik untuk Anda. Bahwa khusus untuk pengajuan dengan memilih periode pembayaran tahunan, mendapatkan diskon premi sebesar 1 bulan.
Prosedur Pengajuan:
Mengisi Formulir pengajuan dengan melampirkan foto KTP. Bebas pembatalan dalam 14 hari sejak pengajuan disetujui.